Pantai Pok Tunggal, Wisata Jogja Dengan Pohon Durasnya

Jogja Cars – Lagi-lagi Gunungkidul, lokasi ini memang identik sekali dengan wisata Jogja nya terutama untuk wisata pantainya yang sangat indah. Beberapa pantai pasir putih terhampar di Gunungkidul dengan keadaan alam yang masih sangat alami membuat para wisatawan sangat tertarik mengunjungi pantai-pantai yang ada di lokasi tersebut. Salah satunya saja adalah Pantai Pok Tunggal. Hingga […]
Watu Giring, Wisata Jogja Yang Unik dan Kekikian

Watu Giring Gunung Kidul – Sekarang ini penggunaan media sosial tampaknya menjadi gaya hidup tersendiri. Membagikan cerita perjalanan dalam bentuk foto menjadi hal yang sangat disukai. Memang bukan kids zaman now banget rasanya kalau saat berjalan-jalan tidak membagikan foto perjalanannya. Ini bermanfaat sekali loh, apalagi kalau kamu mengunjungi tempat wisata Jogja yang masih sangat jarang […]
5 Pantai Indah Di Jogjakarta Yang Penting Dikunjungi

Berwisata ke pantai tentu merupakan kegiatan yang menyenangkan. Nah, salah satu destinasi yang pantainya cukup menarik termasuk pantai selatan yang berlokasi di seputar Jogjakarta. Memang jarak tempuh menuju lokasi tersebut lumayan jauh. Namun dengan menyewa mobil di perusahaan sewa mobil jogja pasti tidak ada kendala berarti. Kemana saja tujuan yang ingin dicapai, dengan mudah dapat […]
5 Tempat Bagus di Jogja Untuk Menikmati Pemandangan Senja

Ada yang suka menikmati pesona senja? Tidak sedikit orang yang suka sekali melihat keindahan langit orange di sore hari, katanya sih itu bisa memberikan sense yang beda. Bahkan ada juga yang mengatakan kalau hanya dengan melihat langit senja, stress mereka bisa hilang. Apakah kamu salah satu orang yang yang menyukai pemandangan senja? Nah, kalau kebetulan […]
Wisata Jogja Pantai Timang dengan Kereta Gantungnya Yang Sangat Ektrim

Traveler, kamu menyukai sesuatu yang ekstrim? Seperti terjun menggunakan parasut di atas ketinggian, atau menerjang ombak menggunakan papan? Nah, kalau sedang berkunjung ke Jogja, ada salah satu wisata Jogja yang rekomended banget buat kamu kunjungi, namanya Pantai Timang. Pemandangan yang ada di Pantai Timang sangat menawan, ditambah dengan hamparan pasir putihnya yang sangat bersih. Namun, […]